Cara Screenshot Samsung Galaxy A23 5G Mudah Dan Cepat

SiteruTekno

Cara Screenshot Samsung Galaxy A23 5G Terbaru – Halo semuanya kembali lagi bersama kami di tutorial android. Pada artikel ini, kami akan membuatkan sebuah tutorial dari cara menggunakan salah satu fitur yang terdapat pada Hp Samsung Galaxy A23 5G. Jika anda ingin mengetahui fitur apa yang akan kami bagikan tutorialnya kepada anda, simak artikel ini sampai selesai dan ikuti panduan yang kami berikan.

Hp Samsung Galaxy A23 5G merupakan salah satu produk yang akan menjadi Smartphone andalan milik Samsung. Hp Samsung Galaxy A23 5G dilengkapi dengan berbagai macam spesifikasi dan juga berbagai fitur yang bisa dibilang cukup lengkap. Jika kita berbicara mengenai fitur yang dimiliki oleh Hp Samsung Galaxy A23 5G, Hp tersebut dilengkapi dengan salah satu fitur yang wajib hadir di setiap Smartphone masa kini.

Fitur yang wajib dimiliki oleh semua Smartphone masa kini adalah fitur Screenshot atau Tangkap Layar. Nah, fitur Screenshot ini memiliki banyak sekali manfaat bagi pengguna ponsel, salah satunya yaitu dapat membantu menyelesaikan aktivitas yang pengguna ponsel lakukan misalnya mengerjakan tugas atau pekerjaan lainnya. Mungkin beberapa orang sudah mengetahui cara menggunakan fitur Screenshot tersebut, namun ada juga yang masih kebingungan untuk menggunakan fitur Screenshot di Hp Samsung Galaxy A23 5G. Oleh sebab itu, kami disini akan membuatkan tutorialnya kepada anda. Berikut ini adalah langkah-langkahnya :

Cara Mengambil Screenshot Hp Samsung Galaxy A23 5G Dengan Tombol Fisik

  • Pertama-tama nyalakan perangkat Samsung Galaxy A23 5G milik anda.
  • Kemudian pilih bagian layar yang ingin anda ambil gambarnya.
  • Jika sudah, tekan tombol power dan volume rendah secara bersamaan dalam beberapa saat.
  • Apabila layar Hp Samsung Galaxy A23 5G berkedip dan mengeluarkan suara, tandanya Screenshot berhasil.
  • Anda bisa melihat hasilnya pada galeri Hp Samsung Galaxy A23 5G anda.

Cara Mengambil Screenshot Samsung Galaxy A23 5G Dengan Fitur Gesture

  • Pertama-tama buka pengaturan ponsel Samsung Galaxy A23 5G.
  • Kemudian pilih menu Fitur Lanjutan dan tekan menu Gerakan dan gestur.
  • Selanjutnya, anda bisa memilih opsi Usap Layar Untuk Mengambil.
  • Jika sudah, anda bisa mencoba menggunakan fitur tersebut dengan mengusapkan telapak tangan anda pada layar Hp Samsung Galaxy A23 5G milik anda.
  • Apabila berhasil, foto atau gambar akan secara otomatis tersimpan ke galeri ponsel anda.

Akhir kata,

Itulah dua cara mudah mengambil Screenshot pada Hp Samsung Galaxy A23 5G Terbaru. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda dan jika anda memiliki pertanyaan mengenai artikel yang kami berikan, anda bisa menyisipkan pesan pada kolom kosong dibawah. Sekian dan terimakasih.

Bagikan:

Tags

SiteruTekno

Membahas semua Informasi Teknologi Terbaru

Leave a Comment